Convert File CorelDRAW ke Versi Yang Lebih Lawas Secara Online

Convert File CorelDRAW ke Versi Yang Lebih Lawas Secara Online - Hallo sahabat TutorAsem, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Convert File CorelDRAW ke Versi Yang Lebih Lawas Secara Online, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Tutorial Internet, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Convert File CorelDRAW ke Versi Yang Lebih Lawas Secara Online
link : Convert File CorelDRAW ke Versi Yang Lebih Lawas Secara Online

Baca juga


Convert File CorelDRAW ke Versi Yang Lebih Lawas Secara Online

Ketika sampeyan menerima file CorelDRAW dari customer relation dengan format Versi X6, padahal pada kompi sampeyan yang ada CorelDRAW X5, sampeyan tidak perlu cemas karena sekarang ada layanan secara online untuk menkonversi file CDR ke format versi yang lebih rendah, meskipun itu masih Beta (uji coba) tapi lumayan lah... hehehe...

Langkah-langkahnya sebagai berikut;
1. Masuk ke websitenya disini !!


2. Siapkan file CDR yang format versi X6 milik sampeyan, pada STEP 1 klik tombol Browse;


3. Cari file pada folder di computer sampeyan, misal file yang namanya pizza hut


4. Sehingga file sampeyan sudah muncul dengan nama pizza hut.cdr


5. STEP 2 convert pilih CDR Version 5 (karena versi di komputer sampeyan X5 misalnya);


6. STEP 3, masukkan email kepunyaan sampeyan, ini syarat mutlak;


7. STEP 4, tekan tombol Convert, selanjutnya tunggu proses sebentar;


8. Selanjutnya masuk ke email sampeya, ada 2 email yang masuk, pilih yang aku lingkari merah;


9. Klik pada link file yang aku lingkari merah


10. Kemudian sampeyan sudah bisa download file CDR yang versi X5;


11. Dan file sampeyan sudah bisa dibuka pada CorelDRAW X5;


Demikian, semoga bermanfaat;


Demikianlah Artikel Convert File CorelDRAW ke Versi Yang Lebih Lawas Secara Online

Sekianlah artikel Convert File CorelDRAW ke Versi Yang Lebih Lawas Secara Online kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Convert File CorelDRAW ke Versi Yang Lebih Lawas Secara Online dengan alamat link https://tutorasem.blogspot.com/2013/08/convert-file-coreldraw-ke-versi-yang.html

0 Response to "Convert File CorelDRAW ke Versi Yang Lebih Lawas Secara Online"

Posting Komentar